7 Tokoh Asing Mendukung Kemerdekaan Indonesia, Ada yang Dihukum Mati?

Bertempur melawan penjajah, salah satu tokoh dihukum mati.

7 Tokoh Asing Mendukung Kemerdekaan Indonesia, Ada yang Dihukum Mati?

Hari Kemerdekaan Indonesia adalah momentum bersejarah yang menyatukan seluruh rakyat dan para tokoh pejuang kemerdekaan dalam perjuangan merebut kembali kedaulatan Tanah Air dari tangan penjajah, menjadikan Indonesia sebagai negara yang resmi merdeka. 

Saat itu, semua lapisan masyarakat dari Sabang hingga Merauke sama-sama bersemangat untuk merebut kemerdekaan Indonesia. Dengan semangat itu, mereka juga turut dibantu oleh beberapa orang asing yang memihak kepada tujuan kemerdekaan Indonesia.

Ingin tahu siapa saja tokoh-tokoh asing yang turut berperan dalam perjuangan kemerdekaan Indonesia? Dan, alasan apa yang mendorong mereka untuk memihak Indonesia saat itu?

1. Laksamana Maeda

7 Tokoh Asing Mendukung Kemerdekaan Indonesia, Ada yang Dihukum Mati?

Kelahiran Kagoshima pada 3 Maret 1889, Laksamana Maeda adalah seorang perwira tinggi Angkatan Laut Jepang di Hindia Belanda. Dengan posisi tersebut, Laksamana Maeda tetap memiliki pendirian yang condong memihak dan mendukung kemerdekaan Indonesia.

Hal ini terbukti ketika Laksamana Maeda mempersilakan rumahnya, yang berada di Jalan Imam Bonjol Nomor 1, Jakarta Pusat, untuk dijadikan sebagai tempat perumusan naskah Proklamasi dalam momentum Kemerdekaan Indonesia yang sangat penting.

Kini, rumah Laksamana Maeda tersebut telah resmi menjadi Museum Perumusan Naskah Proklamasi, yang menjadi saksi bisu dan rekap sejarah perjuangan Kemerdekaan Indonesia.

2. Yang Chil-seong

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved