6 Drama Korea Terbaik Sepanjang 1 Dekade, Menurut Baeksang Arts Awards

Kira-kira, alasan apa yang membuat mereka disebut terbaik?

6 Drama Korea Terbaik Sepanjang 1 Dekade, Menurut Baeksang Arts Awards

Tontonan drama Korea yang selama ini kamu saksikan, mungkin hanya terlihat sebagai hiburan yang menarik mata. Namun, sadarkah kamu bahwa drama adalah karya seni yang sudah sepatutnya memperoleh penghargaan atas kerja keras dan kualitas yang dihasilkan?

Pada tingkat nasional, Baeksang Arts Awards merupakan salah satu penghargaan tertinggi layaknya Golden Globe Awards atau Academy Awards. Berikut adalah enam drama Korea terbaik dalam 1 dekade terakhir, menurut Baeksang Arts Awards. Apa saja, ya?

1. Hot Stove League (2019)

IMDb: 8,6/10 | Pemain: Namgoong Min, Park Eun Bin, Jo Byung Gyu, Ha Do Kwon

Saat kamu membaca judul Hot Stove League, imajinasimu pasti berputar pada hal-hal yang berhubungan dengan dunia olahraga, bukan? Yup, dugaanmu benar sekali, karena drama garapan sutradara kenamaan Jung Dong Yoon ini mengisahkan kehidupan tim bisbol.

Tepatnya tim bernama 'Dreams', yang sayangnya menghadapi masa terpuruk di dunia olahraga bisbol, sehingga membuat pihak yang terlibat menyerah dan meninggalkan tim tersebut. Namun, dua manajer tetap mengupayakan keberhasilan. Akankah tercapai?

Baeksang Arts Awards 2020: Best TV Drama 

2. My Mister (2019)

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved