6 Alasan Ilmiah Mengapa Kamu Harus Membangun Kebiasaan Membaca

Beragam alasan ilmiah membuktikan pentingnya membaca

6 Alasan Ilmiah Mengapa Kamu Harus Membangun Kebiasaan Membaca

Sebuah proses evaluasi kehidupan, mampu mendorong seseorang untuk memilah kebiasaan yang harus ditinggalkan dan lebih lanjut membangun kebiasaan baru yang berguna. Sebut saja, membaca. Sudahkah kamu melakukannya?

Tahukah kamu? Melansir dari akun Instagram Library Mindset, seorang pengusaha asal Iran bernama Patrick Bet-David mengungkapkan bahwa membaca satu jam hanya menguras 4% dari 24 jam, yang mana waktu membaca tersebut akan memengaruhi kehidupan dalam jangka waktu lama.

Untuk itulah, membangun kebiasaan membaca selalu menjadi salah satu poin penting yang kerap disuarakan. Melansir dari mentalfloss.com, berikut adalah enam penjelasan ilmiah mengapa kamu harus membangun kebiasaan membaca. Let’s take a look!

1. Membaca dapat mengurangi tingkat stres

6 Alasan Ilmiah Mengapa Kamu Harus Membangun Kebiasaan Membaca

Rutinitas dan tanggung jawab dapat membuahkan emotion feedback yang memberatkan, seperti stres. Namun, siapa sangka, sebuah penelitian kolaborasi antar ilmuwan dari Universitas Sussex, Inggris, membuktikan bahwa membaca dapat mengurangi tingkat stres tersebut.

Tepatnya pada 2009, para peneliti yang tergabung menganalisis pengaruh beberapa kegiatan terhadap upaya mengurangi tingkat stres. Hal tersebut dilakukan dengan cara mengukur heart rate dan muscle tension ketika para subjek melakukan kegiatan-kegiatan yang telah ditentukan.

Hasilnya, membaca buku atau surat kabar selama enam menit saja sudah cukup efektif dalam mengurangi tingkat stres. Tidak tanggung-tanggung, pencapaian efektivitas sebesar 68%. Diperkirakan hal tersebut dikarenakan membaca dapat merubah orientasi fokus seseorang.

2. Membaca dapat memberimu panjang umur

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved