Sejarah Singkat Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober

Peringatan atas perjuangan para pahlawan

Sejarah Singkat Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober

Hari Kesaktian Pancasila kembali diperingati hari ini, Kamis (1/10/2020). Penghormatan terhadap perjuangan nenek moyang dan para pahlawan dilakukan dengan mengadakan upacara.

Berlangsung di tengah pandemik COVID-19, Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila tahun 2020 akan tetap berlangsung di Monumen pancasila Sakti Lubang Buaya, Jakarta Timur pada pukul 08.00 WIB.

1. Masih berkaitan dengan peristiwa G30S/PKI

Sejarah Singkat Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober

Hari Kesaktian Pancasila tak terlepas dari peristiwa kelam Gerakan 30 September yang diduga terkait Partai Komunis Indonesia (PKI) atau yang lebih dikenal dengan istilah G30S/PKI. Tragedi tersebut masih menjadi duka mendalam bagi Indonesia.

Tujuh perwira yang diculik dan dibunuh di malam pergantian waktu antara 30 September ke 1 Oktober pada 55 tahun yang lalu atau tepatnya pada 1965. Partai yang dipimpin DN Aidit itu diduga berupaya melakukan kudeta.

Pada 1 Oktober 1965, upaya untuk menumpas G30S/PKI dimulai. Satuan RPKAD di bawah pimpinan Kolonel Sarwo Edhi Wibowo kembali merebut Gedung RRI dan Kantor Pusat Telekomunikasi kala itu.

1 Oktober lantas diperingati sebagai Hari Kesaktian Pancasila untuk memperingati keberhasilan bangsa mempertahankan ideologi Pancasila sekaligus menjadi bentuk penghormatan atas gugurnya enam jenderal dan satu perwira dalam G30S/PKI.

2. Bukan hanya tentang pahlawan revolusi

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved