8 Tips Merawat Lidah Buaya Supaya Tetap Sehat dan Gemuk

Perawatannya mudah, hanya saja cukup tricky

8 Tips Merawat Lidah Buaya Supaya Tetap Sehat dan Gemuk

Sudah menjadi pengetahuan umum bahwa lidah buaya adalah tanaman hias multifungsi dengan banyak manfaat. Pohon yang populer dengan nama aloe vera ini dijadikan tanaman hias untuk mempersolek pekarangan rumah ataupun sebagai hiasan di dalam ruangan.

Harganya terjangkau dan perawatannya cukup mudah serta tak perlu banyak perhatian. Hanya saja, ada beberapa kelalaian kecil yang kerap dilakukan oleh pemilik lidah buaya.

Kelalaian berupa masalah penyiraman, sinar matahari, hingga pola pemberian pupuk dapat memengaruhi pertumbuhan lidah buaya. Sehingga, tanaman dengan gel bening banyak manfaat ini tumbuh dengan daun tipis dan kurus.

Mengutip Balcony Garden Web, berikut beberapa tips merawat lidah buaya agar tetap subur dan sehat. Scroll down artikel ini untuk informasi selengkapnya, yuk!

1. Perhatikan penyiramannya

8 Tips Merawat Lidah Buaya Supaya Tetap Sehat dan Gemuk

Perawatan lidah buaya tergolong cukup mudah dan tak butuh banyak perhatian khusus. Meski demikian, pola penyiraman yang berlebih dapat membuat akar lidah buaya membusuk dan menghambat pertumbuhannya.

Lidah buaya tak membutuhkan penyiraman yang berlebihan dan konstan dilakukan setiap hari. Semakin sedikit menyiramnya, maka lidah buaya akah semakin subur dan berdaun gemuk serta besar.

Kamu hanya perlu menyiramnya dengan air yang cukup dan menyeluruh, saat tanah sudah dalam keadaan kering. Kalau bingung, kamu bisa menyiramnya setiap 2-3 minggu sekali.

2. Berikan sinar matahari yang cukup

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌
‌

Âİ 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

Âİ 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved