7 Fakta 'Home For Rent', Film Horor Thailand Karya Sutradara 'Shutter'

Hadir di bioskop Indonesia pada 21 Juni 2023

7 Fakta 'Home For Rent', Film Horor Thailand Karya Sutradara 'Shutter'

Pada bulan Juni ini, bioskop Indonesia kedatangan film horor asal Thailand yang akan menghiasi layar perak, Home For Rent. Film ini merupakan karya sutradara Sophon Sakdapisit yang pernah menggarap film horor Thailand legendaris, Alone, Laddaland, Shutter.

Melalui unggahan di media sosial, Feat Pictures selaku distributor Home For Rent pun mengumumkan kepastian rilisnya film ini pada Selasa, (6/6/2023). Poster resmi Home For Rent yang memperlihatkan kamar berantakan dan lambang misterius di atas dipan kasur yang terbuat dari darah, kiranya menjadi sedikit spoiler tentang premis film ini.

"Dari studio yang memproduksi 'The Medium'. Jangan lewatkan horor Thai terlaris tahun ini, 'Home for Rent', hanya di bioskop mulai 21 Juni," pengumuman distributor film tersebut.

Lantas, kengerian apa saja yang akan digarap Sukdapisit dalam film ini? Berikut fakta film Home For Rent, mengutip ragam sumber.

1. GDH sebagai rumah produksi Home For Rent

7 Fakta 'Home For Rent', Film Horor Thailand Karya Sutradara 'Shutter'

Rumah produksi GDH kembali diamanahkan untuk menggarap film Home For Rent. Studio GDH yang tersohor dalam menghasilkan film Thailand memukau dengan beragam genre, bahkan hingga level kancah internasional. Sebagai tombak industri perfilman Thailand, GDH 559 atau GDH kiranya patut mendapat sorotan lebih.

Hal ini terbukti beberapa film produksi GDH seperti Bad Genius, The Promise, dan Homestay pun memiliki kisah unik dan sinemotagrafi yang keren. Tak jarang, film garapan GDH mendapat komentar positif dan rating cukup tinggi di situs penilaian film, seperti IMDB dan Rotten Tomatoes.

2. Sinopsis Home For Rent

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved