Tutup
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
unfortunately

Lirik "Nice Guy", BOYNEXTDOOR Rilis Mini Album Ketiga '19.99'

BOYNEXTDOOR unjuk kelihaian menggarap lagu

Nindi Widya Wati

Belum usai euforia perilisan single "Dangerous", BOYNEXTDOOR kembali menarik antusiasme dengan peluncuran mini album (EP) ketiga bertajuk '19.99', pada Senin (9/09/2024). Anggota BOYNEXTDOOR terpantau ikut menggarap enam dari tujuh lagu di mini album ketiga ini. 

Mini album '19.99' berisi tujuh lagu

X / BOYNEXTDOOR

19.99 menjadi mini album yang terdiri dari tujuh lagu di antaranya berjudul "Dangerous", "Gonna Be A Rock", "SKIT", "Nice Guy", "20" , "Call Me", dan "Nice Guy (English Version)". Melansir dari Maeil Business Newspaper, pemilihan judul album 19.99 mengartikan bahwa BOYNEXTDOOR akan segera menginjak usia 20 tahun, konon katanya sebagai usia yang paling ditunggu-tunggu. 

Kisah BOYNEXTDOOR dalam mini album '19.99'

X / BOYNEXTDOOR

Jaehyun, Leehan, Taesan, Woonhak, Sungho, dan Riwoo mengaku dengan sepenuh hati menggarap EP 19.99. Mengingat, sejak debut BOYNEXTDOOR selalu memasukkan cerita hidup mereka ke setiap lagu yang bakal dirilis, termasuk dalam proses pengerjaan mini album ketiga ini. 

"Ini adalah album yang digarap saat mengerjakan album kedua dan ada jadwal di Jepang. Album ini berisi usaha dan partisipasi kami sejauh ini, album tentang kisah autobiografi kami," pungkas Leehan. 

"Nice Guy" jadi lagu utama di mini album '19.99'

X / BOYNEXTDOOR

Lagu utama dari mini album 19.99 adalah "Nice Guy", dengan tiga anggota BOYNEXTDOOR ikut dalam penulisan liriknya (Jaehyun, Taesan, Woonhak), serta Zico selaku CEO Koz Entertainment. "Nice Guy" memperdengarkan lagu bernuansa ceria, yang liriknya menggambarkan rasa percaya diri seseorang berusia 19 tahunan. 

Campur tangan BOYNEXTDOOR di mini album '19.99'

X / BOYNEXTDOOR

Jaehyun, Taesan, dan Woonhak ikut andil dalam penulisan lirik lagu "Dangerous", "Gonna Be A Rock", "Nice Guy", "20" , "Call Me", dan "Nice Guy (English Version)". Mini album 19.99 terjual sebanyak 815.525 kopi, persentase tersebut naik sekitar 42% dari penjualan mini album kedua How, sebesar 571.600 kopi.

Peluncuran EP 19.99 juga diiringi dengan penayangan klip "Nice Guy" di kanal YouTube HYBE LABELS yang meraih lebih dari 1,4 juta penonton. Di sisi lain, semua lagu di mini album 19.99 masuk dalam peringkat MelOn Top100, Bugs, dan Genie.

Kalau ingin menyanyikan "Nice Guy", mari simak liriknya berikut ini, Bela! 

Lirik lagu "Nice Guy" - BOYNEXTDOOR

X / BOYNEXTDOOR

Lirik lagu "Nice Guy" - BOYNEXTDOOR

[Verse 1: Woonhak, Riwoo]
Don't be such a wuss, Seoul is mine tonight
Let's rizz up all night
Seoroni gireonna, want to kiss you right now
I'll get you all night

[Pre-Chrous: Taesan, Myung Jaehyun]
Nareul sogaehalge nice guy, fresh guy of the night (Alright)
Moduga nege malhae better watch out girl
Ganjireoun naui moksori heosuabido make wavy
Tagonan kkiga unmyeonginga bwa

[Chorus: Sungho, Leehan]
Look at my eyes
Look at my line, my girl
You like it, right?
Oh, no, no, no
Look at my eyes
Look at my line, my girl
You like me, right?
No, no, no

[Verse 2: Woonhak, Leehan]
They say, I can't take my eyes off you
Michigetji sikeuhan maltu
Neomanui sarameun eoryeopgu
Ppalli malhaejwo, yеs or no, no, no, no
Chingudeuri
Patie eolgulman bichwodallanе
Sorry
Ije mwo ttaki jaemiga eopseoseo

[Pre-Chrous: Sungho, Taesan]
Nice guy, fresh guy, matji, right?
An neomeoogoneun mot baegindanikka
Seksihan naui nunbiche neomeowa, my shawty
Oh, baby, baby, I'm busy tonight

[Chorus: Myung Jaehyun, Sungho]
Look at my eyes
Look at my line, my girl
You like it, right?
Oh, no, no, no
Look at my eyes
Look at my line, my girl
You like me, right?
No, no, no

[Bridge: Woonhak, Riwoo]
Mangseoriji malgo naengkeum malhaebwa
You'll say it, "I love you"
Baby, baby, please, please don't go away
Halgeoji? I want it too

[Chorus: Taesan, Leehan]
Look at my eyes (Eyes)
Look at my line, my girl (Line, my girl)
You like it right? (Come on, baby)
Oh, no, no, no (No, no, no)
Look at my eyes (Don't we look lovely?)
Look at my line, my girl (Oh, you know it)
You like me, right?
No, no, no

[Post-Chorus: Taesan, All, Riwoo, Sungho]
Now I'm feelin' like
Oh, ah
Hey, my girlfriend, tteum deuriji mayo (Ayy, baby)
Oh, ah
Hey, my girlfriend, come on over

[Outro: Myung Jaehyun]
You know that what I'm saying
Goodnight, baby

IDN Channels

Latest from Inspiration