Tutup
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
unfortunately

7 Makanan yang Wajib Kamu Cicipi Saat Berkunjung ke Thailand

Ada yang mirip makanan Indonesia lho!

Niken Ari Prayitno

Thailand menjadi salah satu negara tujuan wisata orang Indonesia. Selain dekat dan terhitung murah, cuaca serta makanan di Thailand nggak berbeda jauh dengan yang ada di Indonesia. Hal ini membuat orang Indonesia yang berwisata ke sana mudah beradaptasi.

Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, makanan khas Thailand tidak jauh berbeda dengan makanan Indonesia. Makanan Thailand memiliki bumbu rempah dan cita rasa pedas segar, yang membuatnya mudah diterima oleh lidah orang Indonesia.

Sebelum ke Thailand, yuk kenalan dengan makanan khas Thailand yang wajib kamu cicipi saat berkunjung ke sana nanti. Apa saja ya?

1. Pat tai, pasti orang Indonesia suka banget dengan makanan yang satu ini. Hidangan berupa mie dengan topping udang pasti membuat siapa saja ingin mencobanya

pat-tai-c299acfcacfd-e1527178377999-c1d288791a55233f5c3b9887e67bd9ab.jpgLonelyplanet.com

2. Tom yum, mirip dengan kari namun rasanya lebih segar dan berlemak

cropped-tom-yam-dsc2135-a4523e8ecb11-e1527178402266-32e20dc8d83e1355674db304bbda7348.jpgLonelyplanet.com

3. Gooay teeo reua, sekilas tampilan dan rasa makanan ini mirip rawon. Bedanya gooay teeo reua dicampur dengan mie dan rasanya sedikit pedas

boatnoodles-dsc5211-dcd849ced997-e1527178423538-1a182b5f824d9dbff39f80defea5934c.jpgLonelyplanet.com

4. Som tum, makanan yang berbahan dasar tauge, tomat dan cabai ini memiliki rasa yang pedas dan segar. Cocok dimakan di siang hari yang panas nih

som-tumdsc-4753-00a247d009da-e1527179289138-27d0176e800bd742fd95e563ac5a83f6.jpg
Lonelyplanet.com

5. Kanom beuang, bentuknya mirip taco dan punya dua varian rasa. Pertama rasa manis yang merupakan kombinasi dari telur bebek dan buah-buahan potong. Kedua, rasa gurih yang didapat dari udang kering dan lada

kanom-beuang-dsc3022-bdd1a710031b-e1527178652484-97f70512b7d9bc38e08b0d137d2f3d91.jpgLonelyplanet.com

6. Bamee, salah satu makanan peranakan khas Thailand. Bamee berisikan wonton, daging sapi, dan mie yang disiram dengan kuah kaldu

bamee-dsc-4909-032a08176a1f-e1527179556505-e9fff605e9186c92d332bd68efc3757e.jpgLonelyplanet.com

7. Gooay teeo kooa gai, ini adalah salad tradisional khas Thailand. Berisikan telur, ayam, dan selada yang disiram dengan minyak zaitun membuat makanan ini menjadi salah satu makanan yang sehat

gooay-dsc-8409-a0c34c17b986-e1527179770664-1ca913d2d9761f6797272d2d0eb10c3b.jpgLonelyplanet.com

Dari tujuh makanan tersebut, makanan mana yang pengen kamu coba, Bela?

BACA JUGA: 5 Manfaat yang akan Kamu Dapat dari Mengonsumsi Makanan Pedas

IDN Channels

Latest from Inspiration