Medley Lagu Tradisional Indonesia, UN1TY Dukung Semangat Toleransi

Gabungan 7 lagu tradisional dari daerah yang berbeda-beda

Medley Lagu Tradisional Indonesia, UN1TY Dukung Semangat Toleransi

Pada tahun 2019, telah lahir grup vokal baru di bawah naungan 1D Entertainment. UN1TY berhasil terbentuk melalui ajang survival 1ID Music, yang berhasil mempertemukan 8 anak muda berbakat di Indonesia. UN1TY beranggotakan Farhan, Shandy, Gilang, Ricky, Fenly, Fajri, Zweitson dan Fiki.

UN1TY melakukan debut resmi pada 9 Desember 2021 dan telah memiliki fanbase-nya bernama YOUN1T. Single pertama mereka, "Coba Cintaku" berhasil menduduki posisi ke-43 dalam tangga lagu Billboard Indonesia TOP 100. Ingin mengenal UN1TY lebih dalam? Yuk, kenalan dengan UN1TY.

Konsep UN1TY

Medley Lagu Tradisional Indonesia, UN1TY Dukung Semangat Toleransi

Lahir dari ajang survival, UN1TY menawarkan konsep yang berbeda dari grup vokal Indonesia pada umumnya. UN1TY sendiri merupakan singkatan dari Unity in Diversity yang artinya berbeda-beda tapi tetap satu. Nama ini diambil dari semboyan Republik Indonesia “Bhineka Tunggal Ika”, dengan harapan dapat membawa nama baik Indonesia ke panggung internasional. 

Pada awal debutnya, UN1TY membawakan 8 konsep lagu dengan genre dan warna yang berbeda. Hal ini bertujuan untuk menunjukkan karakter tiap anggota, serta menonjolkan daerahnya masing-masing. UN1TY tampil dengan musik pop ringan dan lirik berbahasa Indonesia yang mudah diterima para pendengar.

Aktif bersosial media

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved