6 Skincare yang Mengandung Tranexamic Acid untuk Memutihkan Kulit

Kandungan skincare andalan untuk kulit kusam

6 Skincare yang Mengandung Tranexamic Acid untuk Memutihkan Kulit

Di dunia perawatan kulit, tranexamic acid semakin menjadi sorotan sebagai bahan aktif yang efektif untuk mengatasi berbagai permasalahan wajah. Tranexamic acid awalnya dikenal sebagai obat untuk menghentikan pendarahan, namun kini telah terbukti memiliki banyak manfaat dalam mengatasi hiperpigmentasi, noda hitam, dan sebagainya.

Lewat kemampuannya untuk menghambat produksi melanin, tranexamic acid membantu menciptakan tampilan kulit yang lebih cerah dan bercahaya. Bahan ini dapat kamu temukan dalam berbagai produk skincare, mulai dari serum hingga cream.

Selan itu, kandungan satu ini juga bisa menjadi alternatif lain dari niacinamide, vitamin C, atau alpha arbutin sebagai brightening agent. Yuk, simak beberapa rekomendasi skincare di bawah ini yang mengandung tranexamic acid untuk memutihkan kulit.

1. Skintific SymWhite 377 Dark Spot Serum

6 Skincare yang Mengandung Tranexamic Acid untuk Memutihkan Kulit

Produk yang mengandung tranexamic acid untuk memutihkan kulit pertama dipegang oleh Skintific SymWhite 377 Dark Spot Serum. Skincare lokal ini mengandung tranexamic acid yang bermanfaat dalam mengatasi masalah bekas jerawat, noda hitam hingga hiperpigmentasi pada wajah.

Dilengkapi dengan kandungan SymWhite 377 yang bertugas dalam menekan melanin dan melawan radikal bebas. Ada juga kandungan niacinamide-nya membuat wajahmu terlihat lebih cerah. 

2. Avoskin Your Skin Bae Tranexamic Acid 3% + Glycolic Acid + Cranberry + Licorice

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved