Wajib Tahu! Perbedaan Skintone dan Undertone Serta Cara Mengetahuinya

Biar mudah menentukan complexion yang sesuai

Wajib Tahu! Perbedaan Skintone dan Undertone Serta Cara Mengetahuinya

Menggunakan makeup sebelum keluar rumah menjadi sebuah keharusan bagi sebagian perempuan. Bukannya ingin mengubah penampilan, tetapi mengaplikasikan riasan mampu menutupi kekurangan dan mendorong kepercayaan diri.

Tetapi sayangnya masih banyak perempuan yang kurang tepat dalam menggunakan makeup, terutama bagian complexion. Kadang ada yang memilih warna base lebih terang, nggak jarang juga yang memoleskan warna lebih gelap.

Nah, untuk menentukan shade complexion yang tepat, kamu harus mengenal perbedaan skintone dan undertone. Kalau masih bingung apa saja perbedannya dan bagaimana cara mengetahuinya, Popbela sudah merangkumnya untuk kamu. Seperti apa? Check this out!

Skintone

Wajib Tahu! Perbedaan Skintone dan Undertone Serta Cara Mengetahuinya

Skintone merupakan warna kulit yang terlihat langsung secara kasat mata, seperti kulit putih gading, kuning langsat, sawo matang, ataupun deep tan. Skintone dapat berubah karena beberapa faktor, seperti paparan sinar matahari, penggunaan skincare, dan kebiasaan sehari-hari. Jika sedang berkaca, pasti kamu bisa menentukan skintone kulitmu. 

Undertone

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved