7 Skincare yang Mengandung Vitamin C dan Niacinamide 

Efektif mencerahkan dan memperbaiki skin barrier

Kombinasi vitamin C dan niacinamide menjadi pilihan populer karena efektif menutrisi kulit. Vitamin C dikenal sebagai antioksidan kuat yang membantu mencerahkan kulit, sementara niacinamide memiliki sifat anti-inflamasi yang mampu mengurangi kemerahan serta menjaga kelembapan kulit.

Untuk itu, lewat artikel ini Popbela akan merekomendasikan skincare yang mengandung vitamin C dan niacinamide agar kulit sehat dan glowing!

1. Pond's Age Miracle Hya-Retinol Ultimate Glow Essence with Vit. C & Niacinamide

Essence anti-aging dan brightening terbaru dari POND'S Age Miracle. Ultimate Glow Essence yang diformulasikan dengan HYA-retinol, bertekstur ringan dapat meresap hingga 20 lapisan kulit dan tidak meninggalkan lengket pada wajah. Juga diformulasikan dengan three brightening elixir, yakni vitamin C, niacinamide, dan hexyresorcinol untuk mencerahkan kulit kusam dan mempercepat regenerasi kulit.

2. Avoskin Your Skin Bae Vitamin C 3% + Niacinamide 2% + Mandarin Orange Fruit Extract Serum

  • Share Artikel

TOPIC

    trending

    Trending

    This week's horoscope

    See more horoscopes here