Jangan Anggap Sepele, Ini 5 Penyebab Stretch Marks pada Remaja

Apakah kamu punya?

Jangan Anggap Sepele, Ini 5 Penyebab Stretch Marks pada Remaja

Stretch marks adalah kondisi kulit yang menampilkan guratan berwarna putih dan dapat menanggu penampilan. Biasanya kondisi ini terjadi pada orang yang sudah lanjut usia.

Namun, karena beberapa kondisi, seperti obesitas dan pubertas, stretch marks dapat muncul di usia remaja. Lebih lanjut, berikut penyebab stretch marks pada remaja yang perlu kamu tahu.

1. Terjadinya obesitas

Jangan Anggap Sepele, Ini 5 Penyebab Stretch Marks pada Remaja

Obesitas dapat menjadi mimpi buruk bagi setiap perempuan karena akan banyak efek samping yang dirasakan, salah satunya muncul stretch marks. Hal ini bisa terjadi karena obesitas akan menyebabkan kulit melebar dan mengalami kontraksi.

Kombinasi itulah yang membuat serat kulit menjadi sobek dan menciptakan stretch marks pada kulit. Supaya hal ini gak terjadi, sebaiknya mulai memperhatikan berat badan dengan menjaga asupan makan dan olahraga teratur.

2. Penurunan berat badan secara drastis

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved