Ketahui 10 Kebiasaan yang Memicu Munculnya Keriput, Yuk Hindari!

Jangan dilakukan ya agar kulit tetap kencang di masa depan

Ketahui 10 Kebiasaan yang Memicu Munculnya Keriput, Yuk Hindari!

Tak ada orang yang senang jika kulitnya mulai keriput. Ini menandakan bahwa kita semakin tua. Itulah kenapa semakin banyak produk skin care yang memiliki fungsi anti-aging.

Namun tanpa kamu sadari, ada sejumlah kebiasaan sehari-hari yang ternyata mempercepat munculnya keriput. Jika kamu sering melakukannya, maka khasiat dari skin care yang kita gunakan pun tak akan kita dapatkan dengan maksimal.

Penasaran apa saja kebiasaan yang dimaksud? Yuk, simak berikut ini!

1. Tidur tengkurap dan miring

Ketahui 10 Kebiasaan yang Memicu Munculnya Keriput, Yuk Hindari!

Tahukah kamu bahwa posisi tidur yang baik adalah terlentang? Selain mengurangi kenaikan asam lambung dan sakit pada leher, posisi tersebut membantu meminimalkan keriput di wajah. Dilansir dari Huffington Post, ini karena wajah tidak tertindih dan terkena tekanan apa pun

2. Terlalu sering menggosok mata

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved