5 Kesalahan Sepele yang Sering Dilakukan Saat Memakai Skincare

Pemilik wajah berminyak wajib baca no.5

5 Kesalahan Sepele yang Sering Dilakukan Saat Memakai Skincare

Demi tampilan wajah yang mulus dan sehat, kita selalu berusaha menjalankan rutinitas perawatan yang baik. Namun, tanpa disadari ada beberapa hal yang kita lewatkan saat memakai skincare.

1. Salah menggunakan pembersih wajah

kesalahan-skincare-1-533545a59c32281f9adaf9f23e5cc3b9.jpgbirthorderplus.com

Memilih pembersih wajah sangat penting. Perhatikan kandungannya yang ada di dalam produk. pH normal kulit kita sekitar 5,5 jika pembersih yang kamu gunakan memiliki pH lebih tinggi bisa menyebabkan jerawat.

2. Nggak mengaplikasikan toner setelah membersihkan wajah

kesalahan-skincare-2-4bf8679139252fb4ef617c76c52c391c.jpgecoremedios.com

Penggunaan toner akan mempersiapkan kulit agar pelembap dapat menyerap lebih maksimal dan menyingkirkan klorin yang berasal dari air.

3. Terlalu banyak menggunakan produk exfoliating

kesalahan-skincare-3-4939106ceb72045e9545ff1eff5bb5f5.jpgPinterest.co.uk

Menghilangkan sel kulit mati memang penting, namun terlalu sering mengeksfoliasi dapat merusak kulit. 

4. Menghindari menggunakan face oil

kesalahan-skincare-4-559de45d15197b1a5713586f9095ba7c.jpgxoxo.ru

Meskipun jenis kulitmu berminyak, face oil justru dapat membuat tampilan wajah lebih baik. Face oil sesuai dengan jenis kulit juga dapat membuat produk pelembap menyerap lebih maksimal.

5. Melewatkan pelembap

kesalahan-skincare-5-6dd0dfa1f0aa652048c5cf5674c11d75.jpgideadigezt.com

Sama halnya dengan face oil, kulit berminyak juga butuh pelembap. Faktanya, saat kita berusaha mengatasi minyak dengan sering mencuci wajah dapat membuat kulit dehidrasi. Intinya, pelembap tetap diperlukan untuk mempertahankan keseimbangan di permukaan kulit.

 

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved