Bela, Ini Lho Cara Menggunakan Sunscreen yang Benar

Ayo, Kamu Sudah Benar Belum Cara Memakainya?

Bela, Ini Lho Cara Menggunakan Sunscreen yang Benar

 

Yes, memang benar kita semua pasti sudah sering menggunakan sunscreen atau sunblock untuk melindungi kulit dari dampak buruk sinar matahari. Tapi faktanya nih Bela, nggak semua dari kita menggunakannya dengan benar. Coba yuk simak 5 cara menggunakan sunscreen yang benar di bawah ini.

1-6bb32b83c175f09217b3d8d8e573921e.jpg

Bela, mengetahui tingkat SPF dapat membantumu memilih produk yang tepat untuk melindungi kulit dari sinar matahari. Perbedaan antara SPF 15, 30, dan 50 sangat kecil. Produk yang mengandung ketiga tingkat SPF tersebut dapat melindungi kulit sekitar 93-97 persen. Banyak ahli dermatologis menyarankan untuk menggunakan SPF 30 untuk sehari-hari sedangkan SPF 50+ untuk aktivitas di luar ruangan.

2-e8e7308efab35dc1123ed62eb7d7d492.jpg

Jika kamu ingin memilih produk bebas kimia, carilah yang memiliki kandungan zinc oxide. Biasanya produk yang mengandung bahan kimia, tertulis salate atau benzone di bagian komposisi.

3-0de9858e7c34cc47242d76da0c43a659.jpg

Dilansir dari Allure.com, menurut Heidi Waldorf yang berprofesi sebagai Associate Clinical Professor of Deramtology  di Icahn School of Medicine di Mount Sinai merekomendasi untuk mengaplikasikan setengah dulu lalu biarkan menyerap, kemudian pulaskan kembali.

4-2e258fa21fee0d35e698d8f4656d26dd.jpg

Memakai sunscreen nggak cukup sekali lho, Bela. Jika kamu sering berada di luar ruangan sebaiknya aplikasikan setiap dua jam sekali. Lalu bila kamu sedang melakukan aktivitas renang, aplikasikan setiap satu jam sekali.

5-a178c02025351cd2612b37cf4f6590e1.jpg

Bela, melindungi kulit dari dampak buruk dari sinar matahari nggak cukup hanya menggunakan sunscreen. Kamu juga perlu menggunakan produk perawatan dari dalam seperti serum untuk perlindungan maksimal.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved