8 Penyebab Tanda Penuaan Kulit yang Ternyata Sering Kita Lakukan

Sadar ngga sadar, kamu sering melakukannya lho!

8 Penyebab Tanda Penuaan Kulit yang Ternyata Sering Kita Lakukan

Setiap perempuan pasti mendambakan kulit yang awet muda, jauh dari keriput, nggak ada flek atau bintik hitam, apalagi di usia yang semakin dewasa. namun, sama halnya dengan usia, kulit kita juga dapat menua dengan sendirinya seiring berjalannya waktu. Banyak yang beranggapan bahwa penuaan pada kulit baru terjadi saat kita sudah menginjak usia tua. Tapi nyatanya nggak lho, Bela. 

Tanda-tanda penuaan seperti kerutan di wajah, muncul garis-garis halus, adanya bintik hitam, dan beberapa hal bisa terjadi di usia muda. Ternyata beberapa faktor dan kebiasaan yang kita lakukan sehari-hari bisa membuat kulit menua lebih cepat. Berikut beberapa faktor yang dapat menyebabkan penuaan kulit pada wajah. 

1. Paparan sinar matahari

8 Penyebab Tanda Penuaan Kulit yang Ternyata Sering Kita Lakukan

Penyebab utama pada penuaan kulit adalah paparan sinar matahari. Proses penuaan pada kulit wajah tergantung pada seberapa banyak jumlah paparan sinar matahari ke kulit. Semakin sering kamu terkena paparan sinar matahari, semakin besar kemungkinan kulitmu menua. 

Hal ini dapat menimbulkan keriput dan garis-garis halus diwajahmu akibat sinar UV yang berbahaya dari matahari. Kalau kamu sering melakukan aktivitas di luar, kamu bisa menggunakan sun screen yang terdapat SPF nya, setidaknya dapat melindungi kulit wajahmu agar ngga langsung terkena sinar UV. 

2. Stres

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved