5 Efek yang Terjadi Pada Kulit Ketika Mengonsumsi Alkohol 

Alkohol bikin kulit rentan dengan sinar UV, loh

5 Efek yang Terjadi Pada Kulit Ketika Mengonsumsi Alkohol 

Pada saat tertentu, minuman alkohol menjadi salah satu hidangan yang melengkapi jamuan, seperti saat sedang makan malam romantis, perayaan hari besar atau hari istimewa, atau sekadar bersenang-senang bersama orang terdekat. 

Namun, konsisten minum alkohol dapat memberikan dampak tertentu pada kulitmu. Berbagai penelitian telah menunjukkan kalau konsumsi alkohol dalam jumlah aman pun dapat memengaruhi kondisi kulit, seperti mempercepat tanda-tanda penuaan dini.

Memang, alkohol seperti wine memiliki manfaat kesehatan lainnya untuk tubuh. Namun, bagaimana jika kebiasaan itu justru memberi dampak buruk pada kulitmu? Melansir dari Byrdie, ini penjelasan lebih lanjut mengenai dampak minum alkohol pada kulit.

1. Alkohol menyebabkan dehidrasi pada tubuh

5 Efek yang Terjadi Pada Kulit Ketika Mengonsumsi Alkohol 

Alkohol bersifat diuretik, artinya dapat meningkatkan produksi urin dalam tubuh. Ini menyebabkan tubuh mengeluarkan air dan garam berlebih dalam kadar yang meningkat sehingga membuat tubuh dehidrasi. 

Kondisi ini yang memberikan dampak pada kulit. Jika mengonsumsi alkohol secara rutin untuk kebutuhan tertentu, kunci pentingnya adalag menjaga hidrasi dalam tubuh. Coba untuk meminum segelas air di sela-sela minum alkohol. Meski dapat membuatmu ingin selalu buang air, namun kulit tetap terhidrasi dengan baik dan bahkan mengurangi sakit kepala.

Jika memungkinkan, minum air alkaline karena cairan tersebut dapat menyeimbangkan tingkat keasaman dalam tubuh. Alternatif lainnya, kamu dapat meminum sparkling water dengan citrus karena itu dapat membantu memberikan kesan pada otak kalau kamu minum.

2. Alkohol dapat membuat kulit kering

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved