7 Rekomendasi Skincare yang Mengandung Tamanu Oil 

Tamanu oil memiliki banyak manfaat untuk kulit wajah

7 Rekomendasi Skincare yang Mengandung Tamanu Oil 

Tahu nggak sih kalau ternyata tamanu oil merupakan minyak yang diekstraksi dari pohon calophyllum inophyllum atau pohon kacang tamanu? Kandungan ini bisa ditemukan di berbagai produk skincare seperti pembersih wajah, pelembab, serum, dan face oil.

Di samping itu, khasiat tamanu oil ini nggak main-main, lho! Kandungan anti-inflamasi dalam tamanu oil ini bisa mengobati jerawat. Selain itu produk skincare yang mengandung minyak ini juga bisa melembapkan kulit, mencegah timbulnya kerutan pada kulit, dan mempercepat penyembuhan luka.

Popbela sudah merangkum tujuh produk skincare yang mengandung tamanu oil nih, disimak ya, Bela!

1. Krave Beauty Great Barrier Relief

7 Rekomendasi Skincare yang Mengandung Tamanu Oil 

Krave Beauty Great Barrier Relief merupakan serum yang memiliki kandungan utama berupa tamanu oil. Serum ini mampu menenangkan kulit iritasi akibat kerusakan pada skin barrier.

Selain tamanu oil, Krave Beauty Great Barrier Relief juga mengandung niacinamide. Kandungan tersebut bisa mencegah timbulnya jerawat serta membantu memudarkan bekas jerawat. 

2. Kiehl’s Daily Reviving Face Oil

  • Share Artikel

TOPIC

    trending

    Trending

    This week's horoscope

    horoscopes

    ... read more

    See more horoscopes here

























    © 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

    Follow Us :

    © 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved