Masih Populer, Ini Manfaat Penggunaan Masker Charcoal

Ini ternyata alesannya disukai beauty enthusiast!

Masih Populer, Ini Manfaat Penggunaan Masker Charcoal

Charcoal adalah salah satu bahan yang sering digunakan sebagai kandungan dalam skincare, untuk membantu mengangkat kotoran. Nah, sebetulnya apa sih manfaat masker charcoal untuk kulit? Simak penjelasannya di bawah ini yuk!

1. Membersihkan Pori-Pori

Masih Populer, Ini Manfaat Penggunaan Masker Charcoal

Masker yang mengandung charcoal dapat membersihkan pori-pori. Penggunaan masker dengan kandungan charcoal dapat membantu untuk mengangkat kotoran-kotoran dan juga mengangkat sel-sel kulit mati. Gunakan masker charcoal untuk mengangkat kotoran dan sel-sel kulit mati secara teratur, maka kamu akan mendapatkan tampilan kulit yang bersih dan juga lebih fresh.

2. Skin Detox

  • Share Artikel

TOPIC

    trending

    Trending

    This week's horoscope

    horoscopes

    ... read more

    See more horoscopes here

























    © 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

    Follow Us :

    © 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved