Nggak Boleh Lupa, Lakukan 5 Hal ini Sebelum Menggunakan Makeup

Penting banget lho!

Menggunakan makeup sudah menjadi favorit banyak perempuan untuk tampil lebih maksimal. Namun, walaupun makeup memang sangat bagus karena ampuh dalam menyamarkan ketidaksempurnaan pada wajah sekaligus menonjolkan kelebihan wajah lainnya, namun seringkali kamu kelupaan untuk menyiapkan beberapa hal yang wajib dilakukan sebelum mulai merias wajahmu lho! Hmm apa saja ya itu? Keep scrolling!

1. Bersihkan wajah terlebih dahulu

Tentunya sebelum memulai makeup, kebersihan kulit wajah harus sangat diperhatikan. Untuk itu, mencuci wajah merupakan langkah pertama yang wajib kamu lakukan dalam mempersiapkan kulit untuk dirias.

2. Pastikan kulit wajah bersih dengan toner

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

See more horoscopes here