Pesona Artis Paling Memikat di Baeksang Arts Awards 2024 

Bae Suzy tampil sangat bersinar!

Pesona Artis Paling Memikat di Baeksang Arts Awards 2024 

Ajang penghargaan paling bergengsi, Baeksang Arts Awards 2024, baru saja digelar di COEX, Seoul pada Selasa (7/5). Dipandu oleh tiga MC utama, acara ini sukses dihadiri oleh sederet artis papan atas Korea. Tentu saja, deretan artis ini tampil totalitas ketika berjalan di karpet merah sambil memamerkan penampilan terbaik mereka. Dari banyaknya artis yang hadir, pesona tujuh perempuan memikat ini berhasil menjadi perbincangan hangat. Ada siapa aja? Yuk, intip!

1. Lim Ji Yeon

Pesona Artis Paling Memikat di Baeksang Arts Awards 2024 

Kenakan gaun berwarna kuning, Lim Ji Yeon begitu bersinar. Rambut hitam panjangnya dibiarkan tergerai, lalu dipadukan dengan fresh makeup look. Untuk menyempurnakan senyum manisnya, bintang The Glory ini gunakan nude lips dengan blush merona. 

2. Krystal Jung

  • Share Artikel

TOPIC

    trending

    Trending

    This week's horoscope

    horoscopes

    ... read more

    See more horoscopes here

























    © 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

    Follow Us :

    © 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved