7 Inspirasi Desain Nail Art Natal Terbaru 2024 

Buat kuku kamu makin cantik di hari suka cita

25 Desember sudah tinggal menghitung hari! Perayaan Natal tahun ini akan makin sempurna kalau kamu tampil memikat, tak ketinggalan gunakan nail art bertema Natal. Tahun ini, tren nail art natal tidak hanya tentang warna merah dan hijau, tetapi juga eksplorasi warna-warna lain, lho. Yuk, intip inspirasi desain nail art Natal terbaru 2024! 

1. Cocoa sparkle nails

Nggak melulu sentuhan hijau dan merah, kamu bisa membuat nail art untuk Natal yang terinspirasi dari secangkir minuman favorit. Warna cokelat hangat, dipadukan dengan sentuhan glitter. Perpaduan warna dan tekstur ini memberikan kesan memikat yang tak berlebihan. 

2. Mistletoe nail art

  • Share Artikel

TOPIC

    trending

    Trending