5 Referensi Pensil Alis dengan Ujung Segitiga yang Bisa Kamu Coba

Kualitasnya nggak main-main lho!

5 Referensi Pensil Alis dengan Ujung Segitiga yang Bisa Kamu Coba

Pensil alis saat ini menjadi salah satu produk kecantikan yang hampir tidak bisa dipisahkan. Berkat keberadaan benda tersebut, penampilan alis seseorang akan jadi semakin menarik dan maksimal dengan beberapa sentuhan saja.

Selain itu, kini pensil alis sudah memiliki berbagai bentuk yang bisa memudahkan para penggunanya, termasuk untuk pemula. Salah satu jenis pensil alis yang cukup dikenal adalah eyebrow automatic dengan ujung pensil yang dibuat jadi segitiga.

Buat kamu yang juga ingin memiliki pensil alis dengan ujung segitiga, berikut lima referensinya untukmu!

1. Maybelline Define & Blend Brow Pencil

5 Referensi Pensil Alis dengan Ujung Segitiga yang Bisa Kamu Coba

Sebagai salah satu merek produk kecantikan raksasa yang begitu populer di Indonesia, tidak heran jika produk satu ini juga laris manis di pasaran. Pensil alis milik Maybelline, yakni Maybelline Define & Blend Brow Pencil menjadi salah satu produk yang bisa kamu coba untuk membuat alismu makin kece, nih. Seperti namanya, pensil alis Maybelline ini cukup mudah diaplikasikan dan gampang untuk di-blend.

2. Y.O.U Teardrop Brow Definer

5 Referensi Pensil Alis dengan Ujung Segitiga yang Bisa Kamu Coba
  • Share Artikel

TOPIC

    trending

    Trending

    This week's horoscope

    horoscopes

    ... read more

    See more horoscopes here

























    © 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

    Follow Us :

    © 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved