5 Tips Praktis Packing Produk Makeup Buat Mudik

Biar bawa barangnya nggak kebanyakan

5 Tips Praktis Packing Produk Makeup Buat Mudik

Mudik bisa jadi salah satu hal yang bikin stres, terutama jika berurusan soal packing. Bukan cuma pakaian, urusan mengemas produk make up juga bikin pusing. Soalnya, sudah berusaha untuk hanya mengemas produk yang dibutuhkan, tetapi tetap berakhir dengan bawaan yang berlimpah. Ugh!

Nah, untuk membantumu mengemas lebih praktis. Nggak ada salahnya untuk mencoba 5 cara memgemas alat make up kamu agar lebih praktis ketika dibawa ketika mudik di bawah ini!

1. Siapkan tas makeup yang efisien

 

Yes Bela, tas make up bukan cuma soal menarik dari bentuknya. Kamu juga harus pintar memilih tas yang efisien dan bisa memuat berbagai produk make up.  Coba deh simak video dari Sonia Gil ini. Sebagai rekomendasi, kamu bisa mendapatkan tas seperti ini di sini. Klik ya.

2. Buatlah sebuah daftar

flatlayplanningorganizing-9a9839a2d3fce1fcae2695ff31ed7ae4.jpgwww.minneshopolis.com
 

Cara ini sangat bermanfaat untuk meminimalisir barang yang nggak perlu dibawa. Plus, untuk memastikan jika barang-barang dibutuhkan nggak ada yang tertinggal.

3. Sesuaikan make up dengan pakaian yang kamu bawa

barely-there-beauty-blog-flatlay-makeup-bag-photography-b1e183f0d804461cb29b860ec68b99ef.jpgbarelytherebeauty.com
 

Memadukan pakaian dengan make up bisa jadi cara cerdas agar kamu nggak perlu membawa produk terlalu banyak.

4. Bawa  produk multifungsi

produk-multifungsi-65523d5b675ab9cd5d51c95a3cd36fc7.jpginstagram.com/@thebodyshopindo
 

Popbela sangat merekomendasikan untuk kamu membawa sebanyak mungkin produk mutlifungsi. Misalnya cream blush yang juga bisa dipakai sebagai lipstik atau lip tint sebagai blush.

5. Gunakan botol plastik mini

9606915-1485196446-1485196447-zoom-82727dd2e06875cf215fe8c876dbf376.pngpharmapacks.com
 

Travel bottle pack banyak dijual di pasaran bela. Gunakan botol-botol kecil ini untuk mengemas sampo, sabun dan pembersih mukamu.

Itu dia deretan cara mengemas alat make up kamu agar lebih praktis ketika dibawa mudik! Semoga cara ini membantu ya, Bela. Selamat Mudik!

Baca Juga: 7 Beauty Item yang Wajib Dibawa Dalam Tas Saat Mudik

Baca Juga: Ini Tips Supaya Penampilan Modis dan Tetap Nyaman Saat Mudik

Baca Juga: #PopbelaOOTD: Selain Dress, Andalkan Pakaian Ini Saat Rayakan Lebaran

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved