Tips Mengkontur Bagi Kamu Si Pemilik Wajah Bulat

Untuk hasil yang natural, gunakan cream contour!

Tips Mengkontur Bagi Kamu Si Pemilik Wajah Bulat

Kontur wajah menjadi sebuah solusi instan untuk memperoleh tampilan wajah yang lebih tirus dan tajam. Tak hanya pemilik wajah dengan bentuk oval saja yang akan terlihat sempurna dengan kontur wajah, siapa pun yang memiliki wajah bulat juga bisa tampil maksimal ketika mengontur wajahnya!

Hal ini tentunya hanya berlaku apabila kamu bisa mengontur wajah dengan tepat. Lantas, bagaimana cara mengontur wajah untuk kamu yang wajahnya bulat, ya?

1. Pilih kontur dengan formulasi yang mudah diratakan

Tips Mengkontur Bagi Kamu Si Pemilik Wajah Bulat

Langkah pertama yang bisa kamu lakukan adalah memilih kontur dengan formulasi yang mudah untuk diratakan. Maka dari itu, cream contour merupakan pilihan yang tepat. 

Tak hanya mudah diratakan, cream contour juga cocok untuk kamu yang ingin hasilnya tampak lebih natural. Untuk hasil yang lebih presisi dan proses pengaplikasian yang mudah, kamu bisa gunakan alat penunjang berupa kuas.

2. Mulai dengan menggambar garis kontur di area pipi

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved