Begini Cara Membersihkan Alat Makeup yang Benar

Bersihkan peralatan makeup 7 hingga 10 hari sekali.

Begini Cara Membersihkan Alat Makeup yang Benar

Tak hanya wajah saja yang perlu dibersihkan dari pulasan makeup. Alat-alat penunjang yang kamu gunakan untuk membuat hasil makeup tampak maksimal, seperti brush dan sponge juga tak boleh kamu biarkan penuh dengan tumpukan residu produk makeup begitu saja. 

Kamu disarankan untuk membersihkan peralatan makeup setiap 7 hingga 10 hari sekali. Sebab, menggunakan peralatan makeup yang jarang dibersihkan bisa berdampak pada kesehatan kulitmu, lho, Bela. 

Ya, pori-porimu bisa tersumbat sehingga kulitmu rentan berjerawat, iritasi, kulitmu juga berpotensi mengalami penuaan dini, serta bisa membuat hasil makeup tidak maksimal. Tapi, kamu tidak perlu khawatir, sebab Popbela punya kiat dalam membersihkan alat makeup dengan benar. Yuk, langsung saja disimak!

1. Rendam dengan air hangat

Begini Cara Membersihkan Alat Makeup yang Benar

Alih-alih menggunakan air panas, kamu bisa gunakan air hangat untuk membersihkan kuas dan sponge dari tumpukan residu produk makeup. Air hangat dipilih lantaran tidak merusak peralatan yang digunakan untuk merias wajah.

Di samping itu, air hangat juga mampu mengangkat kotoran dan bakteri yang menumpuk dengan optimal.

2. Gunakan pembersih yang sifatnya lembut dan tidak merusak

  • Share Artikel

TOPIC

    trending

    Trending

    This week's horoscope

    horoscopes

    ... read more

    See more horoscopes here

























    © 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

    Follow Us :

    © 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved