Beauty Standard Tak Lagi Relevan? Ini Kata Filisya Thunggawan

Selalu ada masa untuk merasa insecure

Beauty Standard Tak Lagi Relevan? Ini Kata Filisya Thunggawan

Kurang dari satu bulan lagi, BeautyFest Asia by Popbela.com akan kembali hadir di Kota Kasablanka. Sebagai salah satu rangkaian acara, BeautyFest Asia by Popbela.com menghadirkan Popbela Beauty Awards yang dibuka untuk semua merek kecantikan dan kosmetik di Indonesia. 

Proses penjurian akan melewati tiga fase, pertama yakni proses registrasi, dilanjut dengan proses penjurian, terakhir proses pengambilan suara. Menjadi salah satu juri, Filisya Thunggawan selaku Editor in Chief Cosmopolitan Indonesia turut memberikan pandangannya terhadap beauty standards yang ada, self love, hingga kesannya terhadap kampanye #IAmReal. Penasaran bagaimana komentarnya?

Beauty standard kini tidak lagi relevan

Beauty Standard Tak Lagi Relevan? Ini Kata Filisya Thunggawan

Saat ditanya mengenai beauty standard yang ada, Filisya menjelaskan jika beauty standard di setiap era ada. Untuk saat ini, di saat maraknya penggunaan media sosial, beauty standar sudah mengarah menjadi sesuatu yang tidak lagi relevan.

Dirinya mengungkapkan ketidaksetujuannya terkait beauty standar, “Nggak setuju, karena sudah pasti ada banyak banget (terutama fisik) banyak banget perbedaan. Jadi kalau mau distandarin kayaknya ya itu, balik udah nggak relevan,” ungkapnya.

Selalu ada fase insecure

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved