3 Mitos Ini Bisa Jadi Penghambat untuk Dapatkan Tubuh Ideal

Ubah pengetahuanmu, Bela!

3 Mitos Ini Bisa Jadi Penghambat untuk Dapatkan Tubuh Ideal

Wanita mana sih yang nggak mau tampil fit dan seksi? Beragam cara dicoba untuk bisa mendapatkan bentuk tubuh idaman, termasuk melakukan beragam exercise. Namun sayangnya, beberapa dari kita memercayai mitos-mitos ini sehingga belum juga bisa mendapatkan bentuk tubuh yang diidamkan.

1-1eb12690232668b480d9f39c30ce9830.jpgwww.ousive.com

Melakukan exercise 1-2 kali dalam seminggu ternyata masih kurang. Setidaknya dibutuhkan 3 kali dalam seminggu dalam melakukan exercise rutin agar bisa membentuk tubuhmu dengan sempurna. Bahkan, lebih baik lagi jika kamu melakukan exercise rutin setiap hari, meskipun hanya 30 menit setiap harinya.

2-7a48049dfa6a9acf36e4a0030ff09b31.jpgFoto: www.ousive.com

Mitos ini salah besar ya, Bela! Pria dan wanita mempuanyai hormon yang berbeda di dalam tubuhnya. Pembentukan otot dipengaruhi juga oleh hormon testosteron. Jadi sekeras apapun angkat beban yang kamu lakukan, tidak akan membuatmu berorot seperti pria. Para olahragawan atau wanita yang badannya berotot seperti pria umumnya menambahkan suplemen tertentu untuk membentuk ototnya.

3-4f015e89520324a5700c50c8fc4c6fbc.jpgFoto: cfile5.uf.tistory.com

Minuman khusus seperti ini umumnya mengandung banyak gula. Daripada mengonsumsi minuman ini, lebih baik kamu perbanyak konsumsi air putih dan mengonsumsi sekitar 20gr protein untuk mempercepat pemulihanmu dari rasa lelah setelah exercise.

Well, sekarang sudah tahu kan jika hal-hal di atas itu hanya mitos? Jangan percaya lagi ya, Bela. Yuk, mulai ubah kebiasaanmu agar bisa hidup lebih sehat dan segera menikmati bentuk tubuh idamanmu!

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved