Sering Terabaikan, Yuk Ketahui 7 Manfaat Daun Pandan untuk Kesehatan

Menyimpan banyak zat baik untuk tubuh

Sering Terabaikan, Yuk Ketahui 7 Manfaat Daun Pandan untuk Kesehatan

Punya aroma yang khas, daun pandan seringkali menjadi bahan campuran untuk aneka makanan dan minuman. Selain itu, daun pandan dijual dengan harga yang terjangkau dan mudah ditemukan. Jadi nggak heran banyak sekali penjajah makanan yang menjual aneka kue terbuat dari daun pandan.

Ternyata, selain menambah rasa dan aroma untuk masakan, daun pandan juga menyimpan manfaat baik untuk tubuh, mulai dari mengurangi rasa nyeri hingga mencegah stres, lho. Jadi penasaran apa saja manfaat daun pandan untuk kesehatan? Langsung intip aja yuk! 

1. Mengatasi insomnia

Sering Terabaikan, Yuk Ketahui 7 Manfaat Daun Pandan untuk Kesehatan

Jika mengalami susah tidur atau insomnia, jangan buru-buru minum obat. Kamu bisa mencoba mengonsumsi daun pandan karena mengandung alkaloid yang membuat tubuh terasa lebih rilek. Ketika malam datang sebaiknya minum rebusan daun pandan yang dicampur dengan jahe, maka gangguan tidur dapat teratasi. 

2. Mengurangi rasa nyeri

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved