5 Manfaat Tidur Tidak Menggunakan CD dan BH untuk Perempuan

Nyaman dan menyehatkan

5 Manfaat Tidur Tidak Menggunakan CD dan BH untuk Perempuan

Banyak pro dan kontra tentang tidur tidak menggunakan celana dalam (CD) dan BH atau bra. Bagi orang awam, tidur dengan keadaan seperti ini memang belum begitu lazim. Padahal, banyak bukti yang menunjukkan manfaat tidur tidak menggunakan CD dan BH. 

Kebanyakan manfaat yang sering muncul bisa memberi kenyamanan dan beberapa manfaat kesehatan. Buat kamu yang masih penasaran, dalam artikel ini akan dibahas mengenai manfaat tidur tidak menggunakan CD dan BH

1. Membantu tertidur lebih cepat

5 Manfaat Tidur Tidak Menggunakan CD dan BH untuk Perempuan

Manfaat tidur tidak menggunakan CD dan BH yang pertama bisa membuatmu tidur lebih cepat. Salah satu faktor yang memengaruhi cepat atau lambat seseorang tidur antara lain adalah karena suhu tubuh. 

Suhu tubuh itu merupakan bagian dari ritme sirkadian dan ritme biologis yang bisa mengatur waktu tubuh tertidur. Nah, apabila seseorang tidur tanpa menggunakan BH dan celana dalam, mereka berarti membiarkan suhu tubuh turun. Hal itulah yang akan berpengaruh untuk membuat seseorang tidur lebih cepat. 

2. Membuat kualitas tidur jadi lebih baik

Selain bisa membuat tidur lebih cepat, suhu tubuh yang menurun karena tidak menggunakan CD dan BH juga bisa meningkatkan kualitas tidur secara keseluruhan. 

Studi menunjukkan bahwa suhu ruangan juga salah satu faktor untuk membuat kualitas tidur lebih baik. Jangan biarkan suhu terlalu dingin atau terlalu panas karena bisa membuat otak aktif.

Nah, tidur dengan tanpa CD dan BH juga menjadi cara untuk tetap sejuk meski di balik selimut.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here