7 Penyebab Karang Gigi yang Tidak Boleh Disepelekan

Kemunculan karang gigi bisa merusak penampilan lho...

7 Penyebab Karang Gigi yang Tidak Boleh Disepelekan

Follow Popbela untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Whatsapp Channel & Google News

Karang gigi merupakan kondisi di mana munculnya lapisan seperti kotoran berwarna kekuningan atau kecoklatan pada garis gusi. Masalah pada gigi ini sangat sulit dihilangkan meski telah dibersihkan atau disikat berulang kali. Untuk menghindarinya, kamu harus mengetahui penyebab terjadinya karang gigi untuk mengurangi risikonya. Berikut ini beberapa penyebab karang gigi dan cara mengatasinya yang perlu kamu tahu.

1. Terlalu banyak mengonsumsi makanan manis

7 Penyebab Karang Gigi yang Tidak Boleh Disepelekan

Makanan manis dan lengket seperti permen dan cokelat sangat sering tertinggal di sela gigil. Akibatnya, sisa makanan tersebut menjadi sumber makanan bagi bakteri perusak gigi. Bakteri tersebut akan menghasilkan zat asam perusak email gigi dan berkembang menjadi karang gigi.

2. Jarang menggosok gigi

Menggosok gigi merupakan cara termudah untuk menjaga kesehatan gigi. Untuk itu, jika kamu tidak melakukannya secara rutin, maka sisa makanan yang tertinggal di sela-sela gigi akan memicu munculnya bakteri. Dalam kondisi tersebut bakteri akan bersarang dan berkembang sehingga gigi akan berkarang dan rusak.

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here