Ingin Jadi Vegan? Ini 7 Fakta yang Perlu Kamu Tahu 

Nggak bakal jadi lebih lemah, loh

Ingin Jadi Vegan? Ini 7 Fakta yang Perlu Kamu Tahu 

Pernah berpikir menjadi seorang vegan, Bela? Vegan merupakan istilah untuk seseorang yang benar-benar nggak mengonsumsi daging dan segala jenis makanan yang berkenaan dengan hewan, termasuk di antaranya madu, susu, dan telur. Jadi, kamu hanya menyantap makanan yang berasal dari tumbuhan semata.

Sebagian orang menjadi vegan karena alasan kesehatan, sebagian lainnya karena alasan etika--menghindari memakan binatang karena itu menyalahi hak mereka. Namun, ada juga yang menjadi vegan karena itu menjadi gaya hidup yang sedang hits di masa kini. Terlepas dari apa pun alasanmu, menjadi vegan akan membawa perubahan pada dirimu, pada tubuhmu. Kira-kira, apa saja, ya?

1. Kamu tetap mendapatkan protein yang cukup

Ingin Jadi Vegan? Ini 7 Fakta yang Perlu Kamu Tahu 

Pertanyaan yang sering muncul mengenai vegan adalah, "Dari mana sumber proteinnya?" Melansir dari Bustle, para ahli gizi mengatakan kalau menjadi vegan bukan berarti kamu akan kehilangan protein. 

Tentu saja, kamu tetap bisa mendapatkan salah satu kandungan gizi itu dengan menyantap sayuran! Hal yang perlu kamu lakukan adalah menemukan kombinasi menu terbaik untuk tubuhmu.

Gandum, biji-bijian, kacang-kacangan, merupakan sumber protein yang terkenal dari kalangan nabati. Sayangnya, kesemuanya nggak memiliki protein yang lengkap. Namun, kamu dapat mengkombinasikannya sehingga mendapatkan sumber protein yang cukup.

2. Tubuh nggak langsung sehat

  • Share Artikel

TOPIC

    trending

    Trending

    This week's horoscope

    horoscopes

    ... read more

    See more horoscopes here

























    © 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

    Follow Us :

    © 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved