Kaya Akan Serat, Ini 5 Manfaat Buah Plum yang Ampuh untuk Diet

Membantu perutmu kenyang lebih lama

Kaya Akan Serat, Ini 5 Manfaat Buah Plum yang Ampuh untuk Diet

Memiliki tubuh yang ideal dan langsing merupakan sebuah keinginan banyak orang Ada banyak cara untuk mengikuti diet, namun pada kenyataannya tidak semua tepat dan berhasil. Tidak jarang bahkan menggunakan obat kimia sebagai langkah langsung menuju diet. Namun pada kenyataannya, penggunaan bahan kimia dalam jangka panjang sangat tidak baik untuk tubuh. Oleh karena itu, kamu bisa mencoba diet sehat dengan rutin mengonsumsi buah plum, lho! Selain menghilangkan stres, buah plum juga memiliki kandungan yang dapat membantu menurunkan berat badanmu. Hmm, kira-kira manfaat buah plum untuk diet apa aja ya? Let's check it out!

1. Dapat mengatasi obesitas

Kaya Akan Serat, Ini 5 Manfaat Buah Plum yang Ampuh untuk Diet

Jika kamu mengalami obesitas, coba tambahkan plum ke dalam dietmu. Buah
ini dapat memberikan efek anti obesitas dan anti inflamasi pada berbagai sel dalam tubuh, termasuk sel lemak. Faktanya, buah ini membantu menghindari komplikasi terkait obesitas seperti diabetes dan penyakit kardiovaskular. Hal ini, karena mengandung senyawa flavonoid dan fenolik seperti antosianin, asam klorogenat, quercetin, dan katekin.

2. Sumber antioksidan

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2024 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved