Tutup
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
unfortunately

5 Tips Simple Merawat Area Kewanitaan Agar Lebih Sehat

Jaga miss V kamu.

Greeta Sadeli

Bela, menjaga kebersihan area intim kamu merupakan hal yang penting lho. Walaupun mungkin letaknya tersembunyi dan jarang mengalami keluhan bukan bearti kamu tidak perlu mejaga kesehatan dan kebersihan miss V kamu. Tidak hanya itu, vagina merupakan alat reproduksi wanita yang sangat penting.

Kenapa miss V menjadi penting untuk dijaga dan dirawat? Alasannya karena terletak di tempat yang lembab dan bisa menyebabkan bakteri. Serem kan? Oleh karena itu Popbela akan membagikan tips untuk kamu merawat dan menjaga kebersihan miss V  dengan benar. Here we go, Bela!

missv1-b5f38ea633453820e1f08b0de8e3faae.jpg
 
Padatnya aktivitas kamu dari pagi hingga malam, membuat miss V harus dibersihkan. Cucilah miss V setiap hari, namun jangan menggunakan sabun pembersih miss V ya, karena akan mengganggu tingkat keasamann dan mematikan bakteri baik di miss V kamu.
 
missv2-631dfcfa5eff69c9c41463f99b085752.jpg
 
Akan sangat nyaman jika kamu menggunakan underwear berbahan katun, karena selain nyaman katun juga dapat  menyerap keringat. So bye-bye bau tidak sedap!
 
missv3-0258955fe44f2af273c767290d28adb9.jpg
 
Merawat miss V kamu bisa dengan cara olaharga rutin. Olahraga yang bisa kamu lakukan seperti kegel. Manfaat dari olahraga ini untuk mengencangkan otot-otot bagian
intim kamu.
 
missv4-cc4a702c2fc693d14a3b699d4c0b4124.jpg
 
Makan Yogurt tidak hanya baik untuk menjaga kesehatan pencernaan, yogurt ternyata banyak manfaat lainnya lho, seperti menjaga kesehatan vagina. Plain yogurt bisa kamu konsumsi untuk menjaga populasi bakteri baik di vagina kamu.
 
missv5-3dc4fe30792e77bdfa60ad1fd4c72643.jpg
 
Bulu kemaluan yang terlalu panjang bisa menjadi lembab, dan menjadi sarang bakteri, cara yang bisa kamu lakukan dengan rutin memotong bulu kemaluan jika sudah memanjang ya
 
Itu tadi sedikit tips-tips dari Popbela yang bisa kamu lakukan untuk menjaga kebersihan dan kesehatan miss V kamu. Semoga berguna ya, Bela.
 

 

BACA JUGA: Untuk Kamu yang Sering Ditinggal Pasangan, Yuk Intip 8 Manfaat Masturbasi Ini!

IDN Channels

Latest from Health