7 Inspirasi Rambut ala Sydney Sweeney yang Tampak Memukau 

Steal the look: ragam gaya rambut Sydney yang elegan!

7 Inspirasi Rambut ala Sydney Sweeney yang Tampak Memukau 

Sydney Sweeney, salah satu aktris muda yang saat ini tengah naik daun. Aktris berusia 26 tahun ini, sukses mencuri perhatian publik dalam serial TV Euphoria (2019). Selain itu, karier Sydney terus menanjak yang membintangi sejumlah judul film dan series. Salah satu film terbarunya adalah Madame Webster (2024) dimana ia beradu akting bersama Dakota Johnson, Emma Roberts, dan Isabela Merced.

Tidak hanya dikenal karena bakat aktingnya yang patut diapresiasi, penampilan memukau dari rambut Sydney juga bisa kamu jadikan inspirasi. Lantas, seperti apa parasnya? Siap-siap terpesona, ya!

1. Wet-Look Hair

7 Inspirasi Rambut ala Sydney Sweeney yang Tampak Memukau 

Gaya rambut wet-look menjadi pilihan yang tepat untuk tampilan glamour dan edgy. Untuk menyempurnakan gaya rambut ini, kamu bisa memotongnya dengan rapi, lalu semprotkan hair spray atau hair gel secara merata dari akar hingga ujung rambut. Biarkan rambut mengering dan bisa juga menggunakan hair dryer untuk kesan lebih modis dan futuristic.

2. Wavy Blunt Bob

  • Share Artikel

TOPIC

    trending

    Trending

    This week's horoscope

    horoscopes

    ... read more

    See more horoscopes here

























    © 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

    Follow Us :

    © 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved