6 Rekomendasi Shampo untuk Rambut Kering 

Kamu tertarik mencoba yang mana, nih, Bela?

Memiliki rambut kering merupakan sebuah tantangan. Pasalnya, rambut kering ini tak hanya rentan bercabang tetapi juga rentan patah. Itulah mengapa merawatnya agar kembali lembap menjadi hal yang perlu kamu lakukan, terlebih ketika tengah terjadi pergantian musim. Di sisi lain pergantian musim juga membuat rambut cenderung lebih kering dari biasanya.

Namun, kamu tidak perlu khawatir. Sebab, rambut kering saat pergantian musim ini bisa kamu rawat dengan membatasi penggunaan alat styling, memotong ujung rambut agar tidak bercabang, hindari mewarnai rambut terlebih dahulu, memenuhi asupan cairan tubuh, hingga menggunakan shampo yang mampu mengembalikan kelembapan rambut. Berbicara soal shampo, Popbela ingin memberikan rekomendasi shampo untuk kamu yang rambutnya kering, nih. Simak informasinya di bawah ini, yuk!

1. Osweet Singapore Intensive Repair Shampoo for Damaged Hair

Apabila kamu tengah mencari shampo yang bisa mengunci kelembapan rambut, melembutkan tekstur rambut yang kasar akibat terpapar cat rambut serta alat styling, merawat kulit kepala yang kering serta menutrisi rambut secara keseluruhan kamu bisa mencoba Osweet Singapore Intensive Repair Shampoo for Damaged Hair.

Lebih dari itu, shampo ini juga bersifat antifungi dan antibakteri sehingga cocok untuk kamu yang juga punya masalah rambut yang disebabkan oleh jamur dan bakteri. Aroma white floral nya juga bisa membuat sensasi keramas jadi menyegarkan.

2. Kundal Nature Shampoo

  • Share Artikel

TOPIC

    trending

    Trending

    This week's horoscope

    See more horoscopes here